Petinggi ACT Diduga Hidup Mewah dari Limpahan Uang Sumbangan Umat

SintesaNews.com – Pendiri dan pengelola Yayasan Aksi Cepat Tanggap (ACT) ditengarai menggunakan dana umat untuk kepentingan pribadi. Dilansir dari Majalah Tempo, Ahyudin, pendiri dan mantan Presiden ACT, ditengarai menerima gaji sebesar Rp 250 juta per bulan. Kemudian pejabat senior vice president menerima Rp 200 juta/bulan, vice president dibayar Rp 80 juta/bulan, dan direktur eksekutif mendapat … Continue reading Petinggi ACT Diduga Hidup Mewah dari Limpahan Uang Sumbangan Umat