Etnaprana, Perawatan Tubuh Menyeluruh Khas Nusantara Mulai Dilirik Dunia, Beberapa Lembaga Ini Kirim Terapis Spa ke Luar Negeri

SintesaNews.com – Masyarakat yang hidup di Nusantara ini sejatinya telah memiliki pola hidup sehat dengan nilai kearifan lokal, ditambah lagi dengan kekayaan rempah-rempahnya. Beragam warisan budaya leluhur Nusantara masih sangat relevan untuk diterapkan di dunia modern sekarang ini. Sementara itu dunia berubah sedemikian cepat. Virus-virus baru bermunculan termasuk pandemi covid-19 beberapa tahun lalu, yang mengubah … Continue reading Etnaprana, Perawatan Tubuh Menyeluruh Khas Nusantara Mulai Dilirik Dunia, Beberapa Lembaga Ini Kirim Terapis Spa ke Luar Negeri