SintesaNews.com JAKARTA – Sekumpulan alumni Universitas Indonesia (UI), yang tergabung dalam Alumni Universitas Indonesia Garda Pancasila (AUIGP), akan mendeklarasikan dukungan untuk capres Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024.
Dukungan AUIGP ini didasari oleh keyakinan bahwa Ganjar Pranowo adalah sosok yang memiliki komitmen yang tinggi, untuk menjaga 4 Pilar Kebangsaan, yaitu: NKRI, UUD ‘45, Pancasila dan Bhinneka Tunggal Ika.
Deklarasi AUIGP akan dilangsungkan di Sekretariat Bersama Alpha 1 17, Jl. H. Agus Salim No. 117, Menteng, Jakarta Pusat. Persisnya, pada hari Minggu, 4 Juni 2023, pukul 09.00 WIB – Selesai.
Deklarasi AUIGP ini juga mengundang perwakilan dari organ-organ relawan Ganjar Pranowo lainnya.
Bagi yang berminat hadir, bisa mendaftar lewat link pendaftaran https://auigp.org/daftardeklarasi.
AUIGP berpendapat, masa depan NKRI tergantung pada bagaimana seluruh elemen bangsa dapat melestarikan Pancasila. Namun, terlebih penting lagi, bagaimana bisa membumikan Pancasila sebagai soko guru, yang mengikat kebhinnekaan bangsa Indonesia.
Untuk itu, menurut AUIGP, dibutuhkan pemimpin yang bisa mengakselerasi upaya pembumian Pancasila. Dalam konteks Pilpres 2024, Ganjar Pranowo adalah satu-satunya figur yang dipandang memiliki visi dan semangat yang sejalan dengan nilai-nilai perjuangan AUIGP.
Karena itulah, AUIGP dengan tegas mendukung sepenuhnya Ganjar Pranowo sebagai Presiden RI ke-8, yang diyakini akan melanjutkan perjuangan Presiden Jokowi.
Sony Danang Caksono, Ketua AUIGP, menyatakan, sebagai wujud nyata dukungan ini, AUIGP akan bekerja keras dan bersinergi dengan seluruh elemen relawan lainnya, untuk menciptakan persepsi positif masyarakat terhadap ketokohan Ganjar Pranowo.
AUIGP juga akan menyosialisasikan program-program Ganjar Pranowo, dalam mewujudkan misi untuk menjadikan Indonesia yang lebih baik.
Narahubung/konfirmasi kehadiran:
SBS Adji (0813 9921 4348)
Sitha (0811 156 533)
Deklarator dan/atau anggota AUIGP yang mendukung deklarasi ini, antara lain:
1. Dhia Prekasha Yoedha (FISIP 74)
2. Hendiarto (FIB 78)
3. Sony Danang Caksono (FT 86)
4. Sulistya Pribadi (FIB 83)
5. Johanson Acon (FT 85)
6. SBS Adjie (FIB 85)
7. Hengki Tampubolon (FIA 00)
8. Endro Soeprasto (FT 81)
9. Mauren Toruan (FT 87)
10. Soraya Asaari (FISIP 80)
11. Erri Subakti (FISIP 95)
12. Indra Sugihwo (FT 86)
13. Fachry Badry (FIB 86)
14. Bambang Sarkoro BS (FIB 83)
15. Didot Mpu Diantoro (FIB 83)
16. Nora Ekawani (FIB 84)
17. Parluhutan Manalu (FT 86)
18. Roy Hendrawarman (FT 86)
19. Hesti Awungu (FT 81)
20. Tuti Haryantini (FT 80)
21. Sri Sarining Diyah (FMIPA 92 / FT 99)
22. Rahmi Hidayati (FISIP 87)
23. Tina S. Noviani ( FKM 98 )
24. Hafit Alam (FT 86)
25. F.L.R. Pribadi (FIB 77)
26. Sitha D. (FT )
27. Yennyta (FIB 86/ FISIP 88)
28. Rustanto Sudin (FIB 90)
29. Rudy S. (FT)
30. Bosmen Silalahi (FT 76 )
31. Bambang Khaeroni (FE 85)
32. Leni Indrawati (FH 98)
33. Teldibertu Dipatupa Halomoan (FH 17)
34. Petty Tunjung Sari (FISIP 79 / Master FISIP 07)
35. Iman SB Situmorang (FIB 79)
36. Teguh Budiono (FISIP 78)
37. Tita Noorindahyati S. (FISIP 80)
38. Gatot Priono (FT 76)
39. Triatmo Doriyanto (FT 81)
40. Eunike Prasasti (FT 86)
41. Errol Henri Tendean (FT 80)
42. Kores Sianipar (FT 89)
43. Albert Sinaga (FT 89)
44. Eko Cahyo (FT 89)
45. Darwin Marpaung (FT 86)
46. Revance Victoria (FT 89)
47.
48. Kun Mukarrom (FT 87)
49. Indra Catarya Situmeang (FMIPA 74)
50. James Pakpahan (FH 94)
51. Obrin B. Lumbantoruan (FT 80)
52. Roger Paulus Silalahi (FISIP 90)
53. Wibowo B. (FIA 98)
54. Uhir Tambunan (FISIP 75)
55. Bhakti Simamora (FIB 93 / FH 05 / FH 10)
56. Guananta Kusumo (FT 80)
57. Miswar Hasibuan (FT 88)
58. Tabah Nugroho (FT 86)
59. Hariadi Dwi Nugroho (FT 92)
60. Firdaus Baderi (FISIP 98)
61. Alfata Orba (FT 87)
62. Sesmaro Manurung (FT 88)
63. Ismed Sitepu (FT 81)
64. Silmiyanti (FMIPA 90)
65. Eko Yunas (FIB 93)
66. Dharmo Soedirman (FIB 89)
67. Martinus Tjia (FT 81)
68. Ingrid Novianti (FISIP 79)
69. Reina Maria ( FIB 88)
70. Kurniasih Budi (FIB 99)
71. Erwin Parera (FT 81)
72. Melva Nababan (FIB 78)
73. Gita Permata (FIB 19)
74. Asan (FISIP 90)
75. Ido Simatupang (FT 89)
76. Inka Rizka (FIB 83)
77. Rinaldi Napitupulu (FT 82)
78. Djoko Goenawan (FMIPA 80)
79. Arnold Simanjuntak (FK 75)
80. Dan lain-lain.